Wednesday, April 25, 2018

TIM DEBAT PKN JUARA 1 DALAM KOMPETISI DEBAT MAHASISWA INDONESIA


Tim debat Departemen Pendidikan Kewarganegaraan, FPIPS UPI berpartisipasi dalam Komepetisi Debat Mahasiswa Indonesia (KDMI) tingkat universitas yang diselenggarakan oleh BELMAWA DIKTI di Auditorium FPBS pada hari Selasa, (24/4).


Tim debat pkn yang diwakili oleh Putri Eka Juniar (PKn 2016 B) , Tarekh Febriana Putra (Pkn 2017 B) , Nur Asifin (PKn 2015 A) dan didampingi oleh juri n1 Siti Zahra (PKn 2017 B) menjadi juara 1 dalam Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia dengan itu tim debat PKn akan menjadi perwakilan Univesitas Pendidikan Indonesia pada tingkat nasional nantinya.


Selain itu Nur Asifin juga terpilih sebagai pembicara terbaik (best speaker) dalam kompetisi tersebut.
Selamat dan semoga kedepanya HMCH lebih berprestasi. (Asifin/UPP)

Previous Post
Next Post

Unit Pers dan Penerbitan HMCH adalah salah satu unit khusus dalam intern Himpunan Mahasiswa Civics Hukum Jurusan Pendidikan Kewaganegaraan FPIPS Universitas Pendidikan Indonesia yang bergerak di bidang jurnalistik

0 comments: